Sambut Ramadhan 1442 Hijriyah

Sambut Ramadhan 1442 Hijriyah

TV MUHAMMADIYAH (ADiTV Jogja)

Untuk dapat menonton konten ini anda perlu menginstall flash player
# Langsung live dari Adi-TV Jogjakarta

Sabtu, 14 April 2012

PELATIHAN INTERNET DAN MULTIMEDIA

Dalam rangka meningkatkan SDM Mubaligh dan Pimpinan Muhammadiyah dalam bidang teknologi informasi, Majelis Tarjih dan Majelis Pustaka & Informasi (MPI) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur hari sabtu tanggal 14 April 2012 mengadakan PELATIHAN INTERNET DAN MULTI MEDIA berlangsung di Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Menurut Drs. Wahyudi Indrajaya, Ketua Majelis Tabligh PWM Jatim, kegiatan ini sebagai tindak lanjut dari Rapat Koordinasi Tabligh yang diselenggarakan PWM beberapa bulan lalu di Surabaya.


Perkembangan dan kemajuan dalam bidang Information Communication Technologi dewasa ini sangat pesat sekali sehingga pergerakan dan dinamika manusia modern tidak terlepas dari aspek ini di segala lini. Oleh karena itu para Pimpinan dan Mubaligh Muhammadiyah di Jawa Timur sudah seharusnya peka dan tanggap berkecimpung dalam bidang ini untuk kegiatan dakwah.

Pelatihan ditempatkan di Lab. Komputer UMM, diikuti oleh sekitar 150 utusan Majelis Tabligh, MPI dan PDM se-Jawa Timur dengan materi-materi antara lain ; pengenalan internet, browsing, email, searching, bloging, jejaring sosial dan multi media (Adit-RED).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


LAZISMU Surabaya

LAZISMU Surabaya
Lembaga Amil Zakat, Infaq dan Shodaqoh Muhammadiyah Surabaya

MARI BERAMAL NYATA

MARI BERAMAL NYATA